Minggu, 22 November 2020

Manfaat Teknik Penulisan Karya Ilmiah

 

  • 1. Melatih untuk mengembangkan keterampilan membaca yang efektif.
  • 2. Melatih untuk menggabungkan hasil bacaan dari berbagai sumber.
  • 3. Mengenalkan dengan kegiatan kepustakaan.
  • 4. Meningkatkan pengorganisasian fakta/data secara jelas dan sistematis.
  • 5. Memperoleh kepuasan intelektual.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Analisis Perilaku Konsumen

Nama : Allin Vely Phasa I. NPM : 10120158 Kelas : C6  1. Definisi Perilaku Konsumen    Pada hakikatnya, perilaku merupakan tindakan nyata se...